Monday, June 22, 2009

Tiga Tawa dan Tiga Air Mata


Diwarayatkan dari Abu Ad-Darda radhiallahu anhu – bahwa beliau berkata: “Ada tiga hal yang membuatku tertawa dan tiga hal yang membuatku menangis.

Yang membuatku tertawa adalah seorang yang menaruh harapannya pada kehidupan dunia ketika kematian mengejarnya, seseorang yang lalai dari (mengingat) Tuhannya makala Dia tidak lalai daripadanya, dan seseorang yang selalu tertawa sedangkan dia tidak mengetahui apakah dia telah membuat Allah ridha atau murka terhadapnya.

Yang membuatku menangis adalah berpisah dari kekasih tercinta Muhammad dan para sahabatnya, kengerian saat kematian, dan berdiri dihadapan Allah Azza wa Jalla pada Hari ketika rahasia akan disingkapkan dan aku tidak tahu apakah aku akan pergi ke Surga atau Neraka.



(Ibn Al-Mubârak, Al-Zuhd wa Al-Raqâ`iq article 250)

Saying of The Salaf [dot] Net


Technorati Tags: ,,,,

1 comment:

  1. Astaghfirullah,,
    aku menangis krn justru krn aku sdih dengan kerasnya hati ini... tidak tersentuhnya hati ini dengan nasihat sperti ini padahal ini merupakan hal yang sangat serius...

    Ya Allah,, tolong berilah taufik Mu dan Hidayah Mu kepada hamba Mu yang lemah ini...

    syukron sudah mengingatkan
    jazakumullahukhairan katsiran

    ReplyDelete